You are currently viewing Uji Paket Wisata Desa Somongari, Kecamatan Kaligesing

Uji Paket Wisata Desa Somongari, Kecamatan Kaligesing

Sabtu, 27 November 2021 dilangsungkan uji Paket Wisata Desa Somongari, Kecamatan Kaligesing. Peserta uji paket diajak untuk menyusuri rumah kelahiran WR Supratman, melihat homestay, edukasi gula kelapa dan gula semut, juga pembibitan manggis.

Tinggalkan Balasan