Pada Hari Jumat, 28 Januari 2022 di Kawasan Alun-alun Kutoarjo dilakukan kordinasi dengan klub sepak bola dan pengukuran lapangan sepak bola di alun-alun kutoarjo dengan dihadiri olah Ka. UPT Alun-Alun Kutoarjo dan beberapa perwakilan tim sepak bola.
Hasil pengukuran lapangan yg disepakati para pemanfaat lapangan /klub sepakbola :
- Tiang gawang bergeser ke barat sehingga tdk terganggu dengan bangunan sclupture Panggung di seblah timur;
- Dr UPT akan membantu semen 4 zak dan kricak untuk pengecoran gawang yg akan dilaksanakan bsk Kamis.
- Perapian ranting/dahan yg menjorok ke lapangan akan dilaksanakan setelah kondisi lahan memungkinkan dg dibantu dr DinLH