Rangkaian Kegiatan POPDA Dimulai dari Tingkat Kecamatan

Kegiatan  persiapan POPDA Tingkat Kabupaten yang digelar di setiap Korwilcambidik. Kegiatan ini untuk mengawali sebagai tolok ukur dan prestasi di tingkat pendidikan dasar (SD, SMP) di wilayah Kabupaten Purworejo. Rangkaian acara yang digelar melalui Pekan Olahraga tingkat Kecamatan yang dimulai sejak tanggal 25 Januari 2022 diantaranya adalah bola voli SD. Direncanakan POPDA Tingkat Kabupaten akan digelar 21 Februari mendatang. Persiapan yang matang dari setiap satuan pendidikan akan menjadikan persaingan yang sangat ketat saat lga POPDA di gelar dan menentukan keberhasilan atlet di satuan pendidikan tersebut.

Tinggalkan Balasan