Kenal koleksi hari ini dengan koleksi Pedang Suduk.
Ada yang sudah pernah melihat Pedang Suduk?
Apa itu Pedang Suduk?
Sahabat, Pedang Suduk merupakan salah satu koleksi di Museum Tosan Aji Purworejo.
Pedang Suduk memiliki ujung yang runcing, bilahnya tidak terlalu tebal tetapi di kedua sisinya tajam.
Penggunaan Pedang Suduk yaitu senjata para prajurit untuk melawan musuh.