Rangkaian Kegiatan Festival Wage dan Jambore Pokdarwis Ditunda

Dengan merebaknya pendemi Covid -19, menuntut pemerintah dan juga masyarakat bersama- sama mencegah dengan memutus mata rantai penularan Covid-19 di wilayah Purworejo. Termasuk menunda sejumlah kegiatan yang mengudang kerumunan massa…

Continue ReadingRangkaian Kegiatan Festival Wage dan Jambore Pokdarwis Ditunda

Fasilitas Umum di Alun- alun Dibersihkan Dengan Disinfektan

PMI Kabupaten Purworejo melakukan penyemprotan desinfektan pada sarana dan fasilitas umum yang ada di kawasan Alun-alun Purworejo sebagai langkah pencegahan merebaknya virus covid-19. Penyemprotan dilakukan di berbagai sarana yang ada…

Continue ReadingFasilitas Umum di Alun- alun Dibersihkan Dengan Disinfektan

Destinasi Wisata Ditutup dan Pentas Seni Ditiadakan Sementara

Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Purworejo mengambil langkah- langkah terkait penyebaran COVID 19 di beberapa daerah di Indonesia. Hal itu dilakukan untuk menyukseskan program pemerintah untuk memutus rantai penyebaran virus…

Continue ReadingDestinasi Wisata Ditutup dan Pentas Seni Ditiadakan Sementara

Parade Budaya Menjadi Puncak Peringatan Hari Jadi Purworejo

Parade Budaya Hari Jadi Kabupaten Purworejo dilaksanakan pada Sabtu, 7 Maret 2020 dilepas oleh Bupati Purworejo. Dalam parade kali ini, Bupati memberikan mandat kepada Wakil Bupati Purworejo untuk memimpin jalannya…

Continue ReadingParade Budaya Menjadi Puncak Peringatan Hari Jadi Purworejo

Sendratari Satrio Utomo Meriahkan Jumenengan Tahun 2020

Jumenengan RAA Cokronegoro digelar sebagai sebagai acara  mengenang kembali historis berdirinya Kabupaten Purworejo 189 tahun silam. Meski sempat diguyur hujan pada Kamis malam, tidak menyurutkan tamu undangan dan juga masyarakat…

Continue ReadingSendratari Satrio Utomo Meriahkan Jumenengan Tahun 2020